Gizi yang dibutuhkan ibu hamil agar janin tetap sehat

Masa kehamilan bagi wanita merupakan hal penting dalam menjaga kesehatannya, karena kesehatan ibu hamil, merupakan bagian tugas mulia bagi seorang ibu hamil dalam menjaga kondisi kesehatan dirinya dan kesehatan bayi dalam kandungan. Oleh Karena itu, gizi ibu hamil harus terpenuhi agar kesehatan janin dalam kandungan tetap terjaga serta sehat. Dalam masa kehamilan tentu ibu hamil harus menjaga pola makanannya agar memakan makanan yang sehat serta mengandung gizi dan nutrsi bagi kesehatan ibu dan janin. Oleh karena itu, jika ibu belum mengetahui makanan yang dibutuhkan agi kesehatan si kecil dala kandungan, maka sebaiknya ibu memperhatikan beberapa gizi di bawah ini sebagai pemenuhan gizi untuk ibu serta si kecil.


Asam folat
Asam folat sangatlah dibutuhkkan oleh si kecil yang beradaa dalam kandungan yang berfungsi untuk memuhi kebutuhan sel dan system syarafnya, oleh karena itu penting sekali damlam memenuhi kebutuhan si kecil dalam kandungan salah satunya adalah asam folat sebagai sel system syaraf yang apabila asam folat tidak ia dapatkan dari makanan ibu, maka ia aka kekurangan nutrisi tersebut yang menyebabkan serta beresiko kelainan pada system syarafnya.

Kalsium
Kalsium merupakan nutrisi bagi pembentukan tulang dan gigi bagi si kecil yang berada dalam kandungan, sehingga pemenuhan gizi serta nutrisi dari kalsium ini sangat memengaruhi ibu yang mengandung dan anak yang dikandungnya, manfaat untuk ibunya adalah untuk pemenuhan tulang yang padat sehingga ibu akan terhindar dari penyakit osteoporosis. Manfaat bagi anak juga sangat banyak selain pemenuhan kalsium pada tulang, kalsium juga mampu membentuk sel untuk pertumbuhan gigi anak.

Protein
Protein memberikan manfaat dalam pembentukan sel serta darah, sehingga jika ibu mendapatkan asupan gizi protein maka menjaga kesetabilan tubuh yang lebih segar serta terhindar dari anemia.

Zat besi
Zat besi sangat penting bagi kesehatan ibu hamil, karena selain mampu membuat serta mendukung dalam pembentukan sel darah merah, zat besi juga berpengaruh pada normalisasi darah, misalnya penderita hypertensi, dan anemia, semuanya bisa diatasi dengan kandungan gizi dan zat besi, menjadi seimbang dan stabil dalam tekanan darahnya.

Semua kandungan serta nutrisi dan gizi di atas bisa anda dapatkan semuanya secara lengkap dari konsumsi susu khusus ibu hamil dari produk nestle` sebagai perusahaan yang sudah lama bergerak dibidang makanan sehat dan bergizi.